Al Qur'an itu Memakai Bahasa Arab Lho,,,,, (Part Kalam)

وَاْلكلــِْمَةُ اللَّفْظُ اْلمُفِيْدُ اْلمُفْرَدُ  ¤  َكلاَمُهُمْ لَفْظٌ مُفِيْدٌ مُسْــــــنَدُ

Udah pada pernah dengar, lihat atau mempelajari nadzhom kayak diatas blom,,,,,?? 
Jawabannya terserah yg penting mari kita telusuri bareng-2 maksud dari nadzhom di atas (Catatan: Nadzhom di atas bukan ayat Al Qur'an lho,,,)
Ok, langsung saja, nadzhom di atas mengandung maksud penjelasan Kalam (bukan kalam dalam Ilmu teologi, tapi kalam dalam ilmu gramatikal) dan Kalimat yang maksudnya....
Kalam, [menurut Ulama ahli Nahwu] adalah lafadz yang memberi pengertian, faedah dan musnad. Seperti lafadz “Istaqim!”. Isim, Fi’il dan Huruf adalah (tiga personil) dinamakan Kalim.

Kalimat, Ialah lafadz yang berguna (terpakai dan mempunyai makna) yang belum tersusun (Mufrod).

Contoh :
a. Kalam
   (Jumlah Fi'liyah)  قام زيد
   (Jumlah ismiyah)  زيد قاءم   

b. Kalimat
   (Kalimat Huruf)     ان
   (Kalimat Fi'il)        يقم
   (Kalimat Isi)         زيد

0 Response to "Al Qur'an itu Memakai Bahasa Arab Lho,,,,, (Part Kalam)"

Post a Comment

Silahkan berkomentar sesuai dengan topik dan ulasan yang dipaparkan dalam blog ini. Kunjungan dan komentar Anda sangat bermanfaat untuk perkembangan Blog ini. Terimakasih!